Fondasi Kasih: Aliran Rahmat antara Jiwa Ibu dan Janin
Oleh : dr. Maximus Mujur, Sp.OG Dalam keheningan rahim, kehidupan baru mulai bergetar. Di sana, antara denyut nadi ibu dan detak kecil janin, mengalir sebuah komunikasi yang tidak memakai kata — hanya getaran kasih, rasa, dan rahmat. Hubungan ini bukan semata hubungan biologis, tetapi perjumpaan dua jiwa yang saling menghidupkan. Sebagaimana rahmat yang mengalir dari sumber murni, kasih seorang ibu…